Navgasi Bar adalah fasilitas yang dimiliki oleh Blogger, bentuknya berupa kotak kecil memanjang kesamping. letaknya berada di bagian paling atas dari blog. salah satu fungsinya adalah untuk melaporkan penyallahgunaan dari isi Blog tersebut.
Kalo saya sendiri lebih senang tidak memakainya.
Lalu bagaimana menghilangkan Navigation Bar?
Memang semua penyedia template yang sudah tidak ada Navigasi Bar-nya.
Nah, Buat kamu yang tidak memakai Template paketan yang disediakan bayak situs penyadia template, dan satu selera dengan saya untuk menghilangkanya silahkan gunakan tutorial ini.
- Login ke account blogger.
- Klik Rancangan > Edit HTML.
(Dibiasakan Centang kotak kecil Expand Widget Templates)
- Copy pastekan script di bawah ini kedalam TAG head
#navbar-iframe {
display: none !important;
}
display: none !important;
}
Contoh :
-----------------------------------------------
Blogger Template Style
Name: tilublast Creation
Designer: bule sang
URL: http://bule-sang.blogspot.com
Date: 13 April 2010
Updated by: Blogger Team
----------------------------------------------- */
#navbar-iframe {
display: none !important;
}
display: none !important;
}
/* Variable definitions
=================================
Kemudian SimpanTemplate
Blog Tutorial
- Membuat Buku Tamu Melayang di blog
- Cara Membuat Search Engine di Blogger
- Cara Menghilangkan Garis Bawah Link
- Cara Menampilkan Judul Posting Pada Label Yang Di Klik
- Cara Membuat Widget Sms Gratis
- Cara membuat Readmore Otomatis
- Cara Membuat Page Number/Navigasi Halaman
- Cara Membuat Gambar Box anda Berputar
- Cara Mengganti icon navigator bar
- Cara Memasang Jam di Blogger
- Icon Animasi Burung Twitter Terbang DiBlog
- Cara membuat Teks Berkedap kedip
- Cara Menghilangkan Widget Atribution Blogger
- Cara Membuat Daftar Isi
- Cara Membuat Ruang Chat Di Blog Seperti Chat Facebook
- Cara Membuat Animasi Cursor Mouse di Blogger
- Cara Membuat Teks Berjalan
- Cara Membuat Scrool Otomatis Ke Atas
- Cara Memasang Yahoo Messenger/YM di Blog
- Cara membuat Read more
- Membuat Tab Menu Vertikal
- Cara Membagi Postingan Menjadi 2 Kolom
- Cara Membuat Window Browser bergerak memutar
- Membuat Kata Penutup di Blogger
Silahkan Tulis Komentar Anda ...